header 3

Visi

"Tana Toraja Bangkit, Produktif dan Tangguh Menuju Tatanan Kehidupan Baru"

Misi

  1. Mengoptimalkan tata kelola pemerintahan yang baik, bersih, tanggap, peduli berbasis kinerja yang didukung dengan teknologi informasi dan komunikasi (e-governance)
  2. Memantapkan sistem pencegahan, penanganan, dan pengendalian pandemi Covid-19 serta meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui optimalisasi pelayanan kesehatan
  3. Memperbaiki fasilitas pendidikan dan meningkatkan mutu pelayanan belajar mengajar
  4. Memulihkan roda perekonomian daerah melalui pemberdayaan usaha masyarakat disektor pertanian, perkebunan, peternakan, perikanan air tawar, UMKM, industri rumah tangga, ekonomi kreatif, sektor jasa dan usaha-usaha produktif lainnya
  5. Mengembangkan potensi pariwisata yang lebih variatif, inovatif, dan terintegrasi selaras dengan upaya revitalisasi kearifan adat-budaya dan tata pelestarian lingkungan hidup
  6. Membangun, memperbaiki dan memelihara infrastruktur (jalan, jembatan dan drainase) serta sarana prasarana publik vital
  7. Menguatkan peran serta seluruh elemen masarakat dalam rangka memperkokoh kesetiakawanan sosial berbasis akhlak, oral, budipekerja dan sikap saling menghormati